Latest Updates

Pengertian SEO


Coretan21 - SEO adalah cara agar blog kita tampil dihalaman pertama Google atau halaman pertama mesin pencari. SEO adalah singkatan dari Search Engine Optimization atau dalam Bahasa Indonesia disebut Optimasi Mesin Pencari.

Hal-hal yang termasuk SEO :

1. Membuat judul postingan yang tidak terlalu pendek.

2. Menulis artikel yang banyak informasi dan bermanfaat bagi pembaca.

3. Menambahkan blog kita di webmaster tools.

4. Menulis artikel panjang, minimal 300 kata dalam setiap postingan.

5. Menambahkan gambar yang menarik dan relevan ke dalam postingan.

6. Menggunakan template yang Responsive.

7. Memasang Tag Meta didalam template.

8. Menyisipkan keyword/kata kunci pada gambar postingan.

9. Berkomentar di blog lain dengan meninggalkan nama + URL blog kita.

10. Dan lain-lain. hehe

Jadi apa inti dari SEO? SEO merupakan cara/trik/tekhnik agar blog kita bisa tampil dihalaman pertama Google/Mesin Pencari, sehingga blog kita bisa mendapatkan pengunjung sebanyak-banyaknya.

Semoga bermanfaat ;)

Baca juga Tips dan Trik Agar Postingan Blog Muncul di Halaman Pertama Google.

0 Response to "Pengertian SEO"

Post a Comment