Coretan21 - Keyboard
adalah salah satu komponen dari laptop/komputer yang sangat penting,
karena sebagai papan ketik segala perintah untuk segala yang diinginkan
dengan mudah. Dan jika keyboard laptop error, pasti pekerjaan kita pun
akan terganggu.
Penyebab keyboard laptop/komputer rusak berbeda-beda penyebab-nya,
biasa-nya karena tertumpah cairan, banyak debu, atau juga bisa
disebabkan dari software yang error. Permasalah yang muncul adalah
tombol keyboard yang tidak berfungsi, bahkan biasa-nya salah satu tuts
bergerak sendiri seperti adan yang menekan-nya.
Setelah kita mengetahui penyebab keyboard latop rusak, sekarang saya
akan kasih tips dan trik memperbaiki-nya. Bagaminan cara-nya?? Kita
simak bersama-sama.
Sebelum kita memperbaiki keyboard laptop yang rusak, saya sarankan sobat berhati-hati dalam mengerjakan-nya karena pada tombol keyboard sangat rentan patah. Langsung aja sob tengok tips dan trik-nya dibawah ini:
- Pertama lepaskan baterai laptop.
- Selanjut-nya lepaskan keyboard dari laptop.
- Pilih tombol yang error kemudian copot tombol tersebut.
- Setelah semua tombol yang error sudah dicopot, Semprot dengan menggunakan alat seperti hair dryer maupun semacam-nya (semprot pada tombol yang error).
- Setelah selesai silahkan pasang kembali Keyboard laptop.
0 Response to "Tips dan Trik Memperbaiki Keyboard Laptop yang Rusak"
Post a Comment